itu karena dilihat dari segi kebutuhan masyarakat , kebutuhan pulsa begitu meningkat secara pesat seiring bertambah pesatnya alat-alat canggih seperti sekarang ini.
coba anda perhatikan . mulai dari diri anda, sodara, orang-orang rumah, tetangga, teman, dan orang-orang di jalanan , mereka selalu menggunakan yang namanya Handphone ,
untuk memudahkan mereka berkomunikasi di setiap kesempatan., dan handphone itu sendiri membutuhkan pulsa agar bisa di gunakan untuk berkomunikasi secara benar
misalnya untuk menelfon mengirim sms , bahkan untuk paket internetan di butuhkan pulsa.
Dilihat dari semua itu , peluang untuk berbisnis pulsa pun bisa di jadikan ide yang cemerlang .
seperti pulsa elektrik. di antaranya.
karena pada jaman sekarang pulsa itu sudah jadi daftar sembako buat masyarakat
pada umumnya, betul tidak?
setiap saat anda mengisi pulsa, dan pernah enggak sih 1 bulan atau lebih anda tidak mengisi pulsa ntuk hp anda?
bagai mana rasanya ?
Jaman sekarang dan jaman dahulu itu berbeda, seiring berjalannya waktu ,
tren pengisian pulsa pun sekarang semakin canggih dan praktis.
pada awalnya , pengisian pulsa itu di jual dalam bentuk voucher di mulai dengan harga 5000 rupiah hingga 10.000 rupiah. dan di isi langsung oleh kita, menggosok voucher, mengambil nomer vouchernya, dan memasukkannya ke hp untuk mengisi ulang.
tetapi jaman sekarang tidak usah lagi,
jika anda ingin melakukan pengisian pulsa tidak usah repot-repot datang ke konter untuk membeli voucher and mengisinya sendiri secara manual . cukup menghubungi orang-orang atupun konter yang menjual pulsa elektrik, nomer apapun bisa di isi dengan mudah, melalui jarak jauh .
Disamping itu , menjadi reseller pulsa elektrik juga sangat mudah dan tidak memerlukan keahlian khusus atupun modal yang besar
modal yang bisa di gunakan , yang nominal paling kecil bisa dengan 100.000.
atau sampai dengan 500.000.
andapun sudah bisa menjalankan bisnis pulsa.
hanya dengan menggunakan chip khusus untuk stok isi pulsa bagi pelanggan pulsa elektrik anda.
Pulsa sangat mudah di jual
semua orang tanpa terkecuali membutuhkan pulsa untuk keperluan alat komunikasi mereka.
untuk memulai menawarkan pulsa anda mulailah dari orang-orang rumah, tetangga, teman, dekat, teman kerja, atupun teman sekolah misalnya .
sangat mudah dan praktis.
baca artikel terkait -> tips bisnis pulsa elektrik bagi pemula
No comments:
Post a Comment