dan kita sebagai manusia di anjurkan juga untuk minum air putih yang banyak setiap harinya,
tetapi , hati-hati, jangan sampai kebanyakan , melebihi kebutuhan kita,
karena hal ini bukannya baik , tetapi justru membahayakan untuk kesehatan kita,.
Berikut beberapa hal yang tidak baik untuk kesehatan jika kita terlalu banyak minum air
Tidak baik untuk otak kita >
Terlalu banyak minum air akan menyebabkan darah menjadi terlalu encer .
hal ini menyebabkan ginjal tidak bisa berfungsi secara baik dan normal ,
dan karena itu , cairan berlebih dalam tubuh akan di tampung di dalam sel otak kita,
akibatnya, sesak nafas , kejang sampai koma pun bisa terjadi, bahkan bisa sampai berujung pada kematian ,,,,,
mengerikan sekali,...
Tidak baik untuk kerja ginjal>
Meminum air yang berlebihan , akan memberatkan kerja ginjal,
sehingga ginjal tidak dapat berfungsi dengan baik , dan menyaring kotoran dengan maksimal .
juga menyebabkan ginjal tidak bisa menyeimbangkan natrium dalam tubuh ,,
efek lainnya , adalah ,
bisa mneyebabkan mual hingga muntah,dan seringnya buang air kecil ,,
sungguh merepotkan ,....
Krena itu , minum air yang banyak itu boleh saja, tetapi harus sesuai kebutuhan tubuh kita, dan sesuai aktifitas yang kita kerjakan ,
jangan sampai berlebihan ,
karena hal apapun jika di lakukan atau , selalu berlebihan akan menyebabkan , atau menimbulkan sesuatu yang sangat tidak baik ...
No comments:
Post a Comment