Translate

Tips Mulai Berkarir Sejak Kuliah

Pada umumnya , para mahasiswa dan mahasiswi di bangku kuliah , mereka tidak mau repot repot mengerjakan kegiatan lain selain kegiatan  di kampus,
ini bisa di maklumi karena aktivitas kampus yang cukup padat membuat mereka menjadi malas untuk mengerjakan segala kegiatan lain  di luar kegiatan kampus
mereka bilang , jika mengerjakan  kegiatan lain selalin kegiatan  untuk kepentingan kuliah , takutnya akan mengganggu semua kegiatan belajarnya , mengganggu proses belajar yang sedang di jalani mereka.
Tetapi untuk kalian yang ingin memulai karir sejak dini , tidak ada salahnya untuk memulai
kegiatan-kegiatan di luar kegiatan kampus unuk kepentingan masa depan.
agar di saat lulus kuliah nanti kalian tidak lagi merasa   kesusahan  untuk mendapatkan pekerjaan
karena di lihat pada jaman sekarang ini, persaingan kerja semakin ketat ,
maka dari itu , dengan memulai beberapa kegiatan yang bisa di lalakukan  sejak di bangku kuliah lebih dini, maka di harapkan nantinya  akan bisa mendapatkan pekerjaan dengan lebih mudah .
nantinya  kalian bisa   lebih unggul dalam hal mendapatkan pekerjaan
ataupun juga kalian akan mampu untuk  berwirausaha .

Hal pertama yang bisa di lakukan adalah ,
menjadi sukarelawan untuk masyarakat.
walaupun  kalian tau kalau menjadi sukarelawan itu tidak  akan mendapatkan imbalan ,
atupun ada itupun mungkin hanya sedikit saja , tetapi   harus di ketahui bahwa dengan cara  menjadi sukarelawan  untuk masyarakat adalah hal terbaik untuk memulai karir
kalian akan banyak menemukan pengalaman  baru selama bergabung dengan para lembaga masyarakat  atau komunitas-komunitas  sukarelawan,
dengan cara ini juga  kalian akan mendaptkan ide untuk mengambil langkah  karir yang tepat untuk anda  jalani nanti , dengan melihat masyarakat , dan apa yang mereka butuhkan  secara langsung.

Jangan lupa juga untuk terus meningkatkan kemampuan  yang di miliki ,
fokus pada apa yang kalian  bisa dan terus kembangkan
mengembangkan kualitas diri untuk RESUME
tingkatkan terus keterampilan dan kelebihan yang kalian miliki

Jika kalian sudah mempunyai impian karir , dan sudah memilih untuk menjalaninya
maka , karena kalian masih berada di bangku kuliah , so  lebih baik untuk memanfaatkan fasilitas kampus , manfaatkan untuk terus mengembangkan kreativitas dan ketrampilan kalian
ikutilah semua kegiatan ekstra kulikuler yang sesuai dengan  keterampilan kalian
untuk terus bisa mengasah kemampuan dan keterampilan diri untuk bisa berkarir dengan lebih baik di masa depan .
selain sambil melakukan segala kegiatan di luar kampus.
teruslah fokus dalam belajar ,,, untuk menjemput kehudupan yang lebih  baik di masa mendatang .


No comments:

Post a Comment

Popular Posts